preloader

Trik Tercepat Penjumlahan Pecahan Berpola

Hallo sobat cerdas.

Gimana nih kabarnya? Semoga tetap semangat untuk melakukan aktivitas sehari hari ya. Nah kali ini guru ahli mau kasih tau kalian cara cepat penjumlahan pecahan berpola dengan trik yang mudah pastinya. Kalian penasaran kan gimana pembahasannya? Kalau begitu, yuk kita langsung ke pambahasannya.

Contoh soal :

Pembahasan :

Untuk pembahasan kali ini benar-benar mudah dan singkat banget nih teman-teman. Kalian tidak perlu pusing-pusing untuk menghitung dan menjumlahkannya.

Yang perlu kalian lakukan hanyalah menghitung jumlah bilangan. Nah pada soal diatas terdapat 3 bilangan. Untuk menjawabnya, jangan lupa buat tanda pecahan dulu yaa.

Selanjutnya tulis angka 3 pada bagian pembilang. Seperti ini

Dan untuk mengisi bagian penyebut, kalian hanya tinggal tambahkan 1 angka dari pembilang. yaitu 3 + 1 = 4. Jadi penyebutnya adalah 4.

Nah seperti itu penyelesaiannya teman teman, mudah banget kan? Simpel dan ngga ribet. Tentunya kalian sudah pahamkan? Jangan lupa praktekkan kembali trik ini dirumah yaa. Ajak serta teman-teman kalian untuk belajar bersama Guru Ahli.

Untuk mengetahui trik matematika mudah lainnya, kalian bisa tonton di Youtube Guru Ahli. Klik link dibawah ini

See you…

URL YOUTUBE

Related Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *