preloader

Trik Cepat Perkalian Selisih 2 dengan 2 Digit

Hallo Sobat Cerdas, kali ini kita akan membahas tentang perkalian selisih 2 dengan 2 digit, trik dibawah ini berlaku untuk perkalian selisih 2 ya dan untuk selisih lainnya beda juga cara pengerjaannya. Yuk langsung saja simak pemahaman dibawah ini.

Contoh Soal

Pembahasan

Cara pengerjaannya juga sangat mudah sekali, hanya dengan mencari bilangan diantara kedua bilangan. Nah, pada soal ini ada bilangan 11 dan 13, yang sudah pastinya bilangan diantara kedua bilangan adalah 12. Kemudian, kita harus mengkuadratkan bilangan tersebut seperti ini.

Setelah mendapatkan hasilnya, kita hanya perlu mengurangi hasil tersebut  dengan 1, seperti  berikut ini.

Selesai.

Untuk mencari angka tengah gunakan rumus :

(A + B)/2

Jika ingin mengalikan 12 x 14 , maka kamu bisa mencari angka tengahnya dengan :

( 12 x 14 ) / 2 = 26 / 2 = 13

Sangat mudah bukan? Yuk pelajari trik – trik lainnya di Youtubenya Guru Ahli. Semoga bermanfaat!

Related Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *