preloader

Trik Cepat Mencari Persamaan Logaritma

Hallo sobat cerdas.

Bertemu lagi bersama Guru Ahli, belajar dibimbing oleh ahlinya. Di pembahasan kali ini kita akan belajar materi tantang mencari persamaan logaritma, yang pastinya dengan cara yang mudah dan cepat untuk dipahami.

Yuk simak pembahasannya

Soal :

Diketahui persamaan dari logaritma

Nilai dari x + 3 adalah ….

Pembahasan :

Untuk menjawab soal ini, terlebih dahulu kita buat basis ruas kiri sama dengan basisi ruas kanan.

Maka jika 0 kita buat menjadi bentuk logaritma, yaitu :

Nah karena basisinya sudah sama, sekarang yang kita hitung hanya numerus kiri dengan kanan, yaitu pada :

Sehingga :

Maka untuk mencai nilai x yaitu :

Jadi nilai dari

Nah itu dia teman-teman pembahasan kita kali ini. Bagaimana mudahkan? Kalian bisa mempelajarinya kembali dirumah ya. Dan buat kalian yang masih memiliki kesulitan dalam mengerjakan matematika, kalian bisa belajar mandiri dirumah dengan cara menonton video pembelajaran yang terdapat di aplikasi Guru Ahli.

Sampai jumpa.

Related Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *