preloader

Trik Cepat Menghitung Perkalian dan Pembagian Bentuk Pangkat

Hallo sobat cerdas.

Bertemu lagi bersama Guru Ahli, belajar dibimbing oleh ahlinya. Di pembahasan kali ini kita akan belajar materi tentang menghitung perkalian dan pembagian bentuk pangkat, yang pastinya dengan cara yang mudah dan cepat untuk dipahami.

Yuk simak pembahasnnya

Soal :

Berapa hasil dari soal diatas ?

Pembahasan :

Untuk menyelesaikan soal ini langkah yang digunakan cukup mudah, kita gunakan konsep,

Jadi langkah pertama untuk menyelesaikannya yaitu menyederhanakan semua bilanganmenjadi dua, dengan cara memecahkan bilangan dengan kuadrat

Maka :

Sehingga bentuk perkaliannya akan menjadi seperti ini :

Nah kalian perhatikan pada bagian pembilang dan penyebut terdapat pengkat yang double. Untuk menyelesaikannya klaian hanya perlu mengkalikan kedua pengkat, yaitu

Sehingga bentuk perkaliannya menjadi

Kemudian karena semua basis sudah sama, kita tinggal mengikuti rumusnya saja. Yaitu menjumlahkan pengkatnya, danpada penyebut karena pangkatnya kita pindahkan/naikan maka pengkatnya akan menjadi negatif. Seperti berikut :

Dan hasil akhirnya akan terlihat seperti berikut

Nah itu dia pembahasan kita kali ini, mudahkan ? kalian bisa pelajari kembali dirumah ya. Dan jika kalian masih memiliki kesulitan dalam mengerjakan matematika, kalian bisa belajar mandiri melalui video pembelajarn yang terdapat di aplikasi Guru Ahli.

Sampai jumpa

Related Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *